Kamis, 28 Juli 2016

UJIAN

UJIAN

Allah itu selalu menguji..
Dikala sempit.. dan di kala lapang..
Di kala susah.. dan di kala senang..

Di kala sempit dan susah, apakah kita menjauh dari NYA..?
Di kala lapang dan senang, apakah kita semakin lalai dari NYA..?

Siapa bilang ujian Allah tiada berjalan? Ujian kan terus berjalan seirama nafas ini..
Ketika nafas terhenti, tinggal lah kita menunggu penghisaban..
Tiada lagi diri di uji, itulah saat nya penghakiman.

Beruntung lah orang-orang yang menyadari diri nya di uji.. Sehingga tiada berbuat sesuka hati..

Ia SADAR akan Allah..
Ia takut kepada Allah..
Di beri kesempitan.. ia bersabar..
Di beri kelapangan.. ia tak lupa diri..

Ia SADAR sedang di uji Allah..
Kepada Allah lah dia berserah..
Tanpa berserah.. tentu lah ujian kan semakin berat nya..


Tidak ada komentar:

Posting Komentar