Kamis, 15 September 2016

IKHLAS

IKHLAS

melakukan sesuatu karna Allah itu, ibarat seperti buang angin. Ketika belepas.. lega rasa nya. Jangan di pedulikan lagi berbau atau tidak. Hehe..

Begitu pula lah apa-apa yang kita sampaikan karna Allah. jangan perdulikan lagi, di terima atau di cela. Lepaskan saja..

Justru diri ini sangat tersiksa, jika sudah saat nya buang angin.. malah di tahan-tahan. Hehe..

Begitulah kebanyakan kita, mengapa takut menyatakan kebanaran dan kebatilan, Takut orang tersinggung dan sakit hati? Apa takut diri di benci?

Jika benar diri telah ikhlas.. tak perduli lagi akan semua itu, karna yang lebih di takuti orang yang ikhlas, ialah tidak menyampaikan amanah Allah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar