apa yang paling di cinta, maka itulah yang paling sering di sebut-sebut..
seorang pria yang sedang jatuh cinta pada seorang wanita itu, akan selalu menyebut-nyebut wanita yang di cintai nya. Begitu pula sebaliknya..
Orang yang terlalu cinta pada uang, di pikiran nya hanya uang saja. Uang lah yang paling sering di sebut dalam ucapan nya.. dan ia akan susah jika yang di cintai nya itu tiada.
Bila ada uang ia gembira, tenang..
Bila tiada uang ia bersedih dan susah hati.
Semua tergantung, pada apa yang terlalu di cintai..
Bila terlalu cinta pada bisnis/usaha nya.. yaa hanya bisnis saja yang ada pikiran nya, dan itulah yang paling sering di sebut-sebut..
Dan akan susah jika yang di cintai tiada atau bangkrut..
Jika seseorang itu setiap ucapan nya adalah ALLAH, ALLAH, ALLAH..
sedikit-sedikit, selalu yang di sebut-sebut hanya ALLAH.. berarti itulah pertanda ALLAH lah yang paling di cintai nya..
Dan ia akan susah hati jika tidak bisa mengabdi kepada ALLAH yang di cintai nya..
Sangat takut.. yang tercinta akan kecewa..
Semoga kita menyadari (SADAR ALLAH)..
apakah yang paling kita cintai.. dan apakah yang paling sering di sebut-sebut..?
Semoga kita tidak salah mencintai.. karna jika salah mencintai, maka kita juga akan salah dalam mengabdi..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar